Register Now

Login

Lost Password

Lost your password? Please enter your email address. You will receive a link and will create a new password via email.

Send Message

Add post

Add question

You must login to ask question.

Apa itu fungsi di Matematika?

“fungsi itu seperti mesin

mempunyai : input dan output.

Sedangkan di matematika fungsi mempunyai 3 bagian, yaitu : input, output dan hubungan.

Contoh :

    \[ f(x)=x+1\]

Input : x

Output : hasil dari x+1

Hubungan : x+1

Note :

f(x) adalah simbol dari fungsi, terkadang hanya ditulis f saja. Output sering disimbolkan dengan y dan input sering disimbolkan dengan x.

Definisi

“fungsi itu menghubungkan setiap elemen di domain ke tepat satu elemen di kodomain.”

Cara Mengingat : kawin teu nyandung

Domain biasanya direpresentasikan oleh sumbu x, sedangkan kodomain sumbu y.

Contoh Bukan Fungsi

Fungsi di atas bukan fungsi karena ada elemen x yang dihubungkan dengan 2 y (nyandung)

Agar kita mudah mengetahui apakah suatu kurva merupakan fungsi atau tidak, kita cukup membuat garis vertikal sembarang pada kurva. Jika kita temukan ada 2 atau lebih titik potong, maka kurva tersebut bukan fungsi.


Latihan Soal Tentang Fungsi Di Sini!

Perbedaan membawa rahmat

About Riad Taufik Lazwardiexcellent

"In the middle of difficulties lies oppoutunities"

Follow Me

Leave a reply